Duduk di tepian tanggul
Tatap langit. Mendung semata
Waktu mendadak beku
Daun gugur. Jatuh ke sungai
Entah ke mana samudra berujung
Di dasarnya hidup mengendap
Istirah sesaat. Hanyutkan rasa
Lantas bali ke hidup. Pertarungan
Bunyi angin atas gelombang
Tonny Sutedja
Tidak ada komentar:
Posting Komentar